Kunjungi Prabowo Subianto di Rumah Kertanegara, Kaesang Pangarep Apresiasi Sambutan Terhadap PSI

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 13 Oktober 2023 - 20:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto bersama Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto bersama Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

INFOEKONOMI.COM – Ketua Umum (Ketum) Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep menyampaikan apresiasi kepada Prabowo Subianto.

Terkait sambutan hangat yang telah disiapkan untuk dirinya serta jajaran pimpinan PSI saat mereka bertandang ke Kertanegara, Jakarta, Kamis, 12 Oktober 2023.

Kaesang mengakui, ia dan jajaran PSI lainnya merasa terharu dapat disambut sedemikian hangat dan meriah dengan penampilan drum band Garuda Yaksa yang memainkan Mars PSI.

“Sekali lagi kami ucapkan terima kasih untuk Bapak Ketua Umum dan jajaran Partai Gerindra yang lain karena sambutannya tadi sangat meriah sekali,” kata Kaesang Pangarep.

“Jujur, teman-teman dari PSI sangat terharu karena Mars PSI didengungkan di depan rumahnya Bapak. Terima kasih Pak sekali lagi,” imbuhnya.

Baca artikel lainnya di sini: Menanti Ajakan Prabowo Subianto ke Kediaman di Hambalang, Kaesang Pangarep: Saya Tunggu Pak!

Setelahnya, Kaesang Pangarep turut menyampaikan rasa terima kasihnya kepada para anggota drum band Garuda Yaksa.

“Terima kasih ya Mas,” ujar Ketum PSI itu.

Kaesang Pangarep kemudian mengungkap bahwa dirinya beserta jajaran pimpinan dan pengurus PSI sangat menghargai serta menghormati sikap Prabowo kepada partai yang saat ini ia pimpin.

Meskipun PSI bukanlah partai nonparlemen, kata Kaesang Pangarep, Prabowo Subianto bahkan bersedia mengunjungi markas PSI pada Agustus 2023.

“Tadi juga saya sampaikan ke Pak Ketua Umum Gerindra walaupun kami adalah partai nonparlemen sekarang, tapi beliau juga berkenan hadir waktu itu.”

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

“Bahkan jauh sebelum saya menjadi Ketua Umum, (Prabowo) datang langsung ke kantor PSI,” kata Kaesang Pangarep.

“Saya rasa banyak teman-teman di sini sangat menghargai dan menghormati apa yang telah beliau lakukan buat kami selama ini,” jelasnya.***

Berita Terkait

Presiden Terpilih Prabowo Subianto Sambut Baik Elit PKS, Sempat Berbeda Pilihan Tapi Tetap Bersahabat
Pemerintahan Prabowo Mampu Pimpin Indonesia Lebih Baik, Survei Sebut 83,4 Persen Publik Yakin
Budi Arie Setiadi Tanggapi Kabar politisi Partai Golkar Meutya Hafid Jadi Menkominfo di Kabinet Prabowo Subianto
Jumlah Menteri Kabinet di Pemerintahan Presiden Terpilih Prabowo Subianto ​​akan Mencapai 44 Orang
Partai Koalisi Mulai Setor Nama, Gerindra Sebut Prabowo Subianto Mulai Berdiskusi dengan Calon Menteri
Politisi PDI Perjuangan Pramono Anung Pastikan Mundur dari Menteri Sekretaris Kabinet, Bulan September 2024
Gagal Ikut Pilkada 2024 dan Kalah di Pilpres, Anies Baswedan akan Sampaikan Khusus Rencananya ke Depan
Rakyat Ingin Hasil, Ingin Penyelesaian Masalah, Prabowo Subianto: Rakyat Kita Capek dengan Omon-omon
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 15:05 WIB

Presiden Terpilih Prabowo Subianto Sambut Baik Elit PKS, Sempat Berbeda Pilihan Tapi Tetap Bersahabat

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 12:59 WIB

Pemerintahan Prabowo Mampu Pimpin Indonesia Lebih Baik, Survei Sebut 83,4 Persen Publik Yakin

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:12 WIB

Budi Arie Setiadi Tanggapi Kabar politisi Partai Golkar Meutya Hafid Jadi Menkominfo di Kabinet Prabowo Subianto

Kamis, 12 September 2024 - 08:44 WIB

Jumlah Menteri Kabinet di Pemerintahan Presiden Terpilih Prabowo Subianto ​​akan Mencapai 44 Orang

Rabu, 11 September 2024 - 07:37 WIB

Partai Koalisi Mulai Setor Nama, Gerindra Sebut Prabowo Subianto Mulai Berdiskusi dengan Calon Menteri

Rabu, 4 September 2024 - 11:29 WIB

Politisi PDI Perjuangan Pramono Anung Pastikan Mundur dari Menteri Sekretaris Kabinet, Bulan September 2024

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 09:15 WIB

Gagal Ikut Pilkada 2024 dan Kalah di Pilpres, Anies Baswedan akan Sampaikan Khusus Rencananya ke Depan

Senin, 26 Agustus 2024 - 15:44 WIB

Rakyat Ingin Hasil, Ingin Penyelesaian Masalah, Prabowo Subianto: Rakyat Kita Capek dengan Omon-omon

Berita Terbaru