Prabowo Subianto Nyoblos di Tempat Pemungutan Suara 033 Bojong Koneng, Bogor Berpose Salam Dua Jari

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 14 Februari 2024 - 14:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto melakukan pencoblosan di TPS 033 Bojong Koneng, Hambalang. (Dok. TKN Prabowo Gibran)

Calon Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto melakukan pencoblosan di TPS 033 Bojong Koneng, Hambalang. (Dok. TKN Prabowo Gibran)

INFOEKONOMI.COM – Calon Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto melakukan pencoblosan di TPS 033 Bojong Koneng, Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Rabu pagi (14/2/2024).

Prabowo nampak hadir di TPS pukul 09.00 WIB dengan mengenakan kemeja berwarna biru langit.

Berangkat dari kediamannya yang berada di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang.

Sebelum menuju TPS, persiapan Prabowo yakni sarapan pagi dengan menu bubur Manado dan ikan asin.

“Persiapannya, ngga ada persiapan yang khusus, sarapan apa ya, tadi bubur Manado,” kata Prabowo sebelum menuju ke TPS 033 Bojong Koneng

Setibanya Prabowo di TPS 033 Bojong Koneng pun kehadirannya juga disambut antusias oleh warga sekitar.

Baca artikel lainnya di sini : Prabowo Subianto Ceritakan Pengalaman Kampanye 2024 Lewat Tulisan di Media Prancis Atlantico

Prabowo sempat duduk sejenak untuk menunggu giliran pencoblosan.

Kemudian, Prabowo mengambil surat suara dan masuk ke dalam bilik suara sembari memamerkan ke hadapan publik untuk kemudian melakukan pencoblosan.

Lihat juga konten video, di sini: Bersama Prabowo dan Ratusan Ribu Warga di Sidoarjo, Jawa Timur, Gus Miftah Pimpin Sholawat

Setelahnya, Prabowo mencelupkan dua jarinya ke tinta biru dan berpose dua jari di hadapan para rekan-rekan media.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Adapun, Prabowo berpesan kepada seluruh masyarakat Indonesia untuk tidak lupa ke TPS.

Demi menuntaskan pesta demokrasi yang berlangsung selama lima tahun sekali ini.

“Saya kira datang ke TPS, laksanakan tugas sebagai warga negara, nyoblos sesuai hati nurani.”

“Tunggu hasil, jaga TPS, tertib, aman, damai, sejuk,” pesan Prabowo.***

Artikel di atas juga sudah dìterbitkan di portal berita nasional Arahnews.com

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Hello.id dan Businesstoday.id

Berita Terkait

Partai Koalisi Mulai Setor Nama, Gerindra Sebut Prabowo Subianto Mulai Berdiskusi dengan Calon Menteri
Politisi PDI Perjuangan Pramono Anung Pastikan Mundur dari Menteri Sekretaris Kabinet, Bulan September 2024
Gagal Ikut Pilkada 2024 dan Kalah di Pilpres, Anies Baswedan akan Sampaikan Khusus Rencananya ke Depan
Rakyat Ingin Hasil, Ingin Penyelesaian Masalah, Prabowo Subianto: Rakyat Kita Capek dengan Omon-omon
Giliran Istana Tanggapi Isu Keretakan Hubungan antara Presiden Jokowi dengan Presiden Terpilih Prabowo Subianto
Prabowo Subianto Sebut Kecerdasan Tanpa Nilai yang Baik Berbahaya Bagi Kepentingan Rakyat dan Manusia
Mundur dari Kepengurusan dan dari Pilkada Serentak 2024, Jusuf Hamka Serahkan Surat ke DPP Partai Golkar
Anggota Dewan Penasihat Partai Golkar Jusuf Hamka Sebut Airlangga Mundur karena Ada Satu Alasan Besar
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024 - 07:37 WIB

Partai Koalisi Mulai Setor Nama, Gerindra Sebut Prabowo Subianto Mulai Berdiskusi dengan Calon Menteri

Rabu, 4 September 2024 - 11:29 WIB

Politisi PDI Perjuangan Pramono Anung Pastikan Mundur dari Menteri Sekretaris Kabinet, Bulan September 2024

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 09:15 WIB

Gagal Ikut Pilkada 2024 dan Kalah di Pilpres, Anies Baswedan akan Sampaikan Khusus Rencananya ke Depan

Senin, 26 Agustus 2024 - 15:44 WIB

Rakyat Ingin Hasil, Ingin Penyelesaian Masalah, Prabowo Subianto: Rakyat Kita Capek dengan Omon-omon

Senin, 26 Agustus 2024 - 15:18 WIB

Giliran Istana Tanggapi Isu Keretakan Hubungan antara Presiden Jokowi dengan Presiden Terpilih Prabowo Subianto

Senin, 26 Agustus 2024 - 14:47 WIB

Prabowo Subianto Sebut Kecerdasan Tanpa Nilai yang Baik Berbahaya Bagi Kepentingan Rakyat dan Manusia

Senin, 12 Agustus 2024 - 13:48 WIB

Mundur dari Kepengurusan dan dari Pilkada Serentak 2024, Jusuf Hamka Serahkan Surat ke DPP Partai Golkar

Senin, 12 Agustus 2024 - 11:55 WIB

Anggota Dewan Penasihat Partai Golkar Jusuf Hamka Sebut Airlangga Mundur karena Ada Satu Alasan Besar

Berita Terbaru